CHEMICAL PEELING
Chemical Peeling atau
peeling kimia merupakan metode pengelupasan kulit dengan menggunakan
cairan sebagai bahan dasar untuk mempercepat proses pengelupasan
Tindakan
ini berguna mengangkat sel-sel kulit mati yang tidak bisa terangkat oleh
perawatan sehari-hari, sehingga meningkatkan penyerapan produk perawatan kulit
wajah dan kulit baru yang sehat dapat tumbuh dengan lebih baik. Peeling
juga berguna dalam perawatan untuk acne,
rosasea dan melasma.
Efek samping
yang dapat timbul setelah melakukan chemical peeling antara lain rasa
perih dan terbakar, serta kemerahan sementara pada kulit.
Hal ini disebabkan karena terkelupasnya
lapisan kulit yang paling luar untuk digantikan oleh kulit baru yang lebih
segar dan sehat.
CHEMICAL PEELING DI BAGI MENJADI 2 YAITU :
A. MILK PEEL Merupakan bahan Peeling dari Dermaceutic® US yang berfungsi untuk:
·
Untuk menyamarkan garis-garis halus, dan kulit kusam.
· Mencerahkan kulit
· Mengurangi kulit berminyak dan mengecilkan pori-pori
·
Mengurangi munculnya garis-garis halus dan
kerutan
Peeling milk peel cocok
untuk semua jenis kulit.
B.PEELING 4G PEEL
Glycolic Acid Peel, dengan formulasi khusus sehingga menghilangkan efek
samping pain and sting yang umum dijumpai pada tindakan chemucal peeling.
Dilengkapi natural soothing agent.
Indikasi :
-
Hiperpigmentasi dan skin resurfacing/ rejuvenation
Zat aktif antara lain : glycolic acid 40 %
2. PEELING ACNE
A.PEELING MASK PEEL Merupakan bahan Peeling dari Dermaceutic® US yang berfungsi untuk:
·
Untuk kulit berminyak, pori-pori besar , kelebihan sebum
·
Memperbaikia penampilan kulit berminyak karena berlebihnya
produksi sebum
·
Dapat juga mengencilkan pori-pori
·
Mencerahkan kulit kusam.
B. PEELING SA PEEL Merupakan Salicylic acid peel dengan formula khusus, sehingga
menghilangkan efek samping pain and sting yang umum dijumpai pada chemical
peel.
Sesuai untuk Jerawat yang meradang
Merupakan Peeling SA 30
% konvensional dan dilengkapi natural soothing agent.
C.PEELING SA SPOT Merupakan
kombinasi antara SA Peel dengan Spot Peel.
Sesuai untuk Jerawat yang meradang
Spot peeling digunakan untuk mencapai
koagulasi stratum korneum yang lebih cepat dan intensif
Untuk Informasi Lebih lanjut hubungi :
Klinik Kencana Asri Medika
Jl. A. Yani 150 Pekukuhan
Mojosari Mojokerto
Telp/SMS/WA : 082146523462
BBM : DA507141
Silakan Kunjungi :
FB : @dokterspesialis kulit
@dermatologistskincare kencana